Rabu, 08 Oktober 2014

Kalimat Penting: Mengomel Tanda Kurang Iman

"Orang yang mengomel, mengeluh atau bersunggut-sunggut untuk keadaan yang tidak sesuai dengan yang ia inginkan, meskipun omelan diucapkan kepada manusia, tetapi itu pertanda ia kurang beriman, kurang percaya pimpinan Tuhan".

Keluaran:
16:2  Di padang gurun itu bersungut-sungutlah segenap jemaah Israel kepada Musa dan Harun;
16:3  dan berkata kepada mereka: "Ah, kalau kami mati tadinya di tanah Mesir oleh tangan TUHAN ketika kami duduk menghadapi kuali berisi daging dan makan roti sampai kenyang! Sebab kamu membawa kami keluar ke padang gurun ini untuk membunuh seluruh jemaah ini dengan kelaparan."
16:4  Lalu berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Sesungguhnya Aku akan menurunkan dari langit hujan roti bagimu; maka bangsa itu akan keluar dan memungut tiap-tiap hari sebanyak yang perlu untuk sehari, supaya mereka Kucoba, apakah mereka hidup menurut hukum-Ku atau tidak.